Saturday 17 December 2016

Cara Membuat Background Warna Pada Status Facebook 2017

Cara membuat Background Warna Pada Status Facebook 2017
Background Warna Pada Status Facebook Tahun 2017 - Sosial media menjadi alat yang masih di gandrungi oleh pengguna internet. Facebook menjadi aplikasi yang urutan pertama dalam hal pengguna sosial media. Ada banyak cara yang dilakukan perusahaan facebook untuk memanjakan pelanggannya. Salah satunya menggunakan warna backgroud status facebook.

Kalau sobat masih menggunakan facebook pasti sudah tidak asing ketika pertama kali masuk. Apa yang anda pikirkan? (What’s on your mind) menjadi kata penyambuut ketika masuk ke facebook dengan background tulisan berwarna putih. Baru-baru ini facebook telah membuat terobosan dengan mengganti warna background warna-warna yang anda pilih.

Cara mengganti Backgroun Status Facebook

Cara mengganti backgroud status facebookk cukuplah mudah dengan cara sobat masuk ke google playstore kemudian download Facebook versi 106.0.0.26.68 untuk Android. Langsung anda download atau perbarui aplikasi anda yang sudah anda miliki.
Aplikasi yang sudah sobat download tadi silahkan anda buka dan setelah anda buka aplikasi akan menampilkan warna yang bisa di gunakan sebagai latar belakang atau background status facebook. Ada 7 macam warna yang bisa anda pilih untuk menyesuaikan dengan mood atau perasaan anda. mulai dari kuning, gradasi ungu, hingga abu-abu.

Cara Membuat Background Warna Pada Status Facebook 2017 terbaru
Setelah anda memilih warna dan status ada sedikit perbedaan dengan status yang biasanya di buat. Hasilnya hampir mirip dengan path tapi dengan gambar yang berwarna. Ada teks tebal berwarna putih dengan latar belakang warna (background) berbentuk persegi panjang.
 
Hingga berita ini di turunkan pada anda. Aplikasi ini hanya bisa dilakukan pada android saja, untuk facebook versi iOS dan web dekstop belum ada fitur yang sama. Dari akun resmi facebook belum mengumumkan secara resmi tentang perubahan background status ini.
Demikian status yang kkami buat, silahkan meninggalkan komentar pada artikel mengenai cara membuat backgroud pada status facebook di kolom di bawah ini. Silahkan share artikel ini di sosial media biar mereka tammbah gaul tentang aplikasi facebook terbaru ini.

Silahkan Komentar di Website kami
EmoticonEmoticon